Babinsa Pohkumbang Koramil 14/Pejagoan Laksanakan Pendampingan Penyaluran BLT DD Desa Pohkumbang

    Babinsa Pohkumbang Koramil 14/Pejagoan Laksanakan Pendampingan Penyaluran BLT DD Desa Pohkumbang
    Babinsa Pohkumbang Serda Heru Suyana Koramil 14/Pejagoan melaksanakan pendampingan Penyaluran Bantuan langsung Tunai (BLT)

    KEBUMEN - Bertempat di Balai Desa Pohkumbang, Babinsa Pohkumbang Serda Heru Suyana Koramil 14/Pejagoan melaksanakan pendampingan Penyaluran Bantuan langsung Tunai (BLT) DD bulan ke 10, 11, 12 Tahun 2022. Rabu, (14/12/2022)

    Nampak hadir dalam kegiatan tersebut diantaranya  Camat Karanganyar Bp Drs. H. Wahib Tamam, M. Si, Bhabinkamtibmas Polsek Karanganyar Bripka Energianto, S.H., Babinsa Desa Pohkumbang Serda Heru Suyana, Kades Pohkumbang Bp. Sudiyono, Penerima Bantuan BLT DD 121 orang.

    Kegiatan Penyaluran Bantuan langsung Tunai (BLT) Dana Desa Bulan ke 10, 11, 12 Thn 2022 di Ds Pohkumbang Kec. Karanganyar Kab. Kebumen ini masing-masing menerima uang tunai sebesar Rp @Rp.300.000/per bulan x 3 bulan.

    Dalam kesempatan tersebut Serda Heru Suyana menghimbau kepada para penerima bantuan tersebut agar digunakan dengan sebaik baiknya untuk keperluan kebutuhan rumah tangga.

    Redaksi: Pendim 0709/Kebumen

    kebumen jateng
    Nurfaizin

    Nurfaizin

    Artikel Sebelumnya

    Kodim 0709/Kebumen Jelang Hari Juang TNI...

    Artikel Berikutnya

    Donor Darah Dalam Memperingati Hari Juang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J MINUSCA CAR Terima Penghargaan Environmental Penghargaan Penjagaan Lingkungan Terbaik
    Jelang Nataru Pusziad Gelar Latihan Terpadu Bahaya Bahan Peledak & Nuklir Biologi Kimia Bersama Bandara Internasional Soekarno-Hatta
    Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Rakor Pimpinan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan  Bersama Tim Desk Koordinasi Pilkada Serentak Kemenkopolkam

    Ikuti Kami